PT. Gaya Makmur Mobil (FAW Trucks Indonesia)

PT Gaya Makmur Mobil Hadirkan Pelayanan REMAN Center Untuk Pertama Kalinya

GMM Hadirkan Pelayanan REMAN Center untuk Pertama Kalinya Pada tahun 2022 ini Gaya Makmur Mobil merayakan Anniversary ke 13 sebagai distributor FAW Trucks di Indonesia.Pada kesempatan kali ini, GMM meresmikan kantor & workshop REMAN Center barunya di Balikpapan sekaligus merayakan 13 tahun kehadiran GMM untuk melayani konsumen truk di Indonesia. Kantor baru GMM Balikpapan ini terletak di Jl Mulawarman No 001 Manggar Baru, Balikpapan. Grand Opening Balikpapan dilakukan pada 21 Oktober 2022. Bagaimana dengan proses pelayanan REMAN Center GMM? Simak yuk penjelasannya… Penjelasan REMAN Center Hadirnya REMAN Center GMM pertama kali yakni dibalikpapan menjadi bukti serius GMM untuk terus memberikan pelayanan terbaik untuk semua konsumen & #SobatGaya sekalian di Indonesia. Sebuah fasilitas yang terhitung masih langka di daerah Balikpapan. Ada banyak benefit dan keuntungan yang #SobatGaya dapatkan dari pelayanan REMAN Center ini; GMM REMAN Center meliputi produk utamanya: Mesin, Transmisi dan Gardan, serta rebuild (membangun) komponen selain 3 produk utama. REMAN Center ini menjadi fungsi optimal untuk menjaga ketersediaan stok komponen unit sebagai antisipasi mengurangi waktu downtime (dibandingkan harus menunggu part komponen) dan mengurangi biaya lebih tinggi yang timbul (dibandingkan membeli komponen baru). Benefit yang sangat menguntungkan untuk para pengguna truk FAW sekalian dengan REMAN Center ini. Terlebih dari segi biaya. #SobatGaya sangat bisa menghemat biaya dalam hal maintenance truk FAW. Layanan Purna Jual Selain penjualan unit, GMM juga menyediakan pelayanan purna jual, penjualan suku cadang dan pelatihan teknik & mengemudi melalui jaringan di berbagai Kota Besar di seluruh Indonesia. GMM akan selalu menggerakkan sektor industri Indonesia dengan memberikan pelayanan serta produk yang terbaik dan berkualitas bagi pelanggan setia GMM. Truk FAW di Indonesia Sudah Menggunakan Mesin Euro5 Standard Dalam perkembangannya di Indonesia PT Gaya Makmur Mobil sudah selangkah lebih maju dengan teknologi Euro5 standard dengan truk FAW-nya. Pemerintah yang baru saja menetapkan Euro4 sebagai aturan dan regulasi baru standar emisi dalam kendaraan mobil, truk, dll. Yang pasti dengan adanya perubahan dari emisi standar sebelumnya yakni euro2 ke euro5 standard membuat mesin euro5 memiliki emisi gas buang ramah lingkungan, efisiensi bahan bakar yang baik, dan menghasilkan suara mesin halus dan minim getaran. Bagaimana Cara Memesan unit FAW Trucks PT Gaya Makmur Mobil? Kesimpulannya, Kami akan tetap mengikuti regulasi dan peraturan yang diberlakukan oleh pemerintah dan kami akan terus memberikan pelayanan serta kualitas terbaik kami kepada pelanggan setia GMM. PT. Gaya Makmur Mobil (sole distributor of FAW Trucks Indonesia) www.gmmobil.com GMM Care @ 1500-329 wa.me/+6282299999329

Baca Selengkapnya>>
News

Sejarah Singkat FAW Truck

FAW Group Corporation merupakan perusahaan otomotif dimana truk FAW lahir. FAW Group Corporation berkantor pusat di Cangchun Cina. FAW group memproduksi Bis, mobil dan heavy duty Truck. FAW juga merupakan salah satu dari BIG FOUR produsen otomotif di cina bersama Chang an motor, Dongfeng motor dan SAIC Motor.

Kini truk FAW telah hadir di indonesia….

Baca Selengkapnya>>
FAW Indonesia Euro5 Standard
News

FAW Truk Hadirkan Euro5 Standard

Seperti yang sudah dijelaskan diartikel sebelumnya tentang penetapan pemerintah perihal euro4 di Indonesia, Kini PT Gaya Makmur Mobil meluncurkan unit FAW Trucks terbaru dengan mesin euro5 standard.

Baca Selengkapnya>>